DASAR KOMPETENSI KEJURUAN DAN KOMPETENSI KEJURUAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN EKONOMIKA
BIDANG STUDI KEAHLIAN | : BISNIN DAN MANAJEMEN |
---|---|
PROGRAM STUDI KEAHLIAN | : ADMINISTRASI |
KOMPETENSI KEAHLIAN | : ADMINISTRASI PERKANTORAN |
DASAR KOMPETENSI KEJURUAN
- Memahami prinsip-prinsip penyelenggaraan administrasi perkantoran
- Mendeskripsikan administrasi perkantoran
- Mendeskripsikan fungsi pekerjaan kantor dalam organisasi
- Mengidentifikasi pekerjaan kantor
- Mengidentifikasi sarana dan prasarana administrasi perkantoran
- Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran.
- Mengaplikasikan keterampilan dasar komunikasi
- Mengidentifikasi proses komunikasi
- Menerima dan menyampaikan informasi
- Memilih media komunikasi
- Melakukan komunikasi melalui telepon.
- Menerapkan prinsip-prinsip kerjasama dengan kolega dan pelanggan
- Mendeskripsikan kerjasama dengan kolega dan pelanggan
- Menyediakan bantuan kepada pelanggan di dalam dan di luar organisasi
- Memelihara standar penampilan pribadi
- Menerapkan bekerja dalam tim.
- Menerapkan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH)
- Mendeskripsikan keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
- Melaksanakan prosedur K3
- Menerapkan konsep lingkungan hidup
- Menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan.