Kurikulum SMK Ekonomika
PROGRAM DAN KURIKULUM SMK EKONOMIKA
PROGRAM PENDIDIKAN DAN PELATIHAN
- Tingkat I / Kelas X
- Masa orientasi sekolah (awal tahun, 3 hari). Materi :
- Penerapan nilai-nilai Iman dan taqwa sesuai agama dan kepercayaan
- Penerapan nilai-nilai moral dan etika
- Penerapan budaya disiplin, diberbagai bidang
- Penerapan budaya membaca, menulisn dan berhitung
- Pelaksaan program 5R
- Budaya bilingualistik
- Pengembangan minat, bakat dll
- Masa pembentukan mengarahkan siswa terhadap dirinya dan bagaimana metode proses di sekolah (4 hari), materi :
- Pelatihan EQ dan SQ
- Arahan program keahlian dan alur proses yang berlangsung.
- Tes minat dan bakat (penjurusan)
- Masa belajar sesuai dengan kalender akademik dan kurikulum tingkat satuan pendidikan di sekolah (lihat uraian pokok-pokok KTSP)
- Masa ujian semester dan pecan kreatifitas siswa (sesuai kalender akademis)
- Masa remedial, masa perbaikan materi kompetensi yang belum tuntas berdasarkan standar ketuntasan belajar minimal.
- Masa liburan semester dan akhir tahun
- Pengembangan diri dengan program extrakulikuler dan lainnya sesuai minat dan bakat.
- Bimbingan konseling oleh tim BP/BK
- Pengembangan diri dan extrakurikuler
Untuk mewujudkan generasi yang utuh secar akademis dan non akademis di sekolah siswa-siswi di perkenankan untuk berekspresi menurut norma budaya kita bangsa Indonesia dalam berbagai kegiatan. Kegiatan yang dikembangkan di sekolah :
- Paskibra
- Usaha kesehatan sekolah
- Olah raga, PSHT, ekapala, futsal, basket, bulutangkis, tenis meja.
- Seni, marawis, band, cheer leader
- Kelompok debat rohis
- Internet
- Kelompok ilmiah remaja
- Waktu belajar
- Waktu belajar pagi hari mulai Senin sampai hari Sabtu mulai jam 07.00 sampai 12.40 WIB
- Waktu belajar siang hari mulai Senin sampai hari Sabtu, mulai pukul 13.00 sampai 17.40 WIB
- Waktu belajar tambahan dan les diatur oleh kalender sekolah.
- Waktu Istirahat
Demi tegaknya aturan dan lancarnya proses pembinaan jam istirahat siswa diatur sbb :
- Pagi hari
- Pukul 09.40 – 10.00
- Pukul 12.00 – 13.00
- Siang hari
- Pukul 15.40 – 16.00